Harga Pertamax Naik, Erick Thohir Minta Maaf

- 31 Maret 2022, 10:20 WIB
Naiknya harga Pertamax disampaikan langsung Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir di Universitas Hasanuddin, Makassar, Rabu 30 Maret 2022.
Naiknya harga Pertamax disampaikan langsung Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir di Universitas Hasanuddin, Makassar, Rabu 30 Maret 2022. /mypertamina.id

Dengan adanya lonjakan harga ini, harga keekonomian dari Pertamax bisa melambung tinggi.

Nantinya, diperkirakan harga keekonomian dari BBM Jenis Pertamax ini bisa mencapai angka Rp16.000 per liter.

"Dengan mempertimbangkan harga minyak bulan Maret dibandingkan Februari, maka harga keekonomian (batas atas umum BBM) RON 92 (Pertamax) pada April 2022 bisa lebih tinggi lagi," kata keterangan Kepala Biro Komunikasi Layanan Informasi Publik, dan Kerjasama Kementerian ESDM, Agung Pribadi.

"Dari 14.526 per liter, bisa menembus sampai Rp16.000 per liter," tuturnya dikutip Pikiran-Rakyat.com dari Antara pada Senin, 28 Maret 2022.*** (Eka Alisa Putri/Pikiran-Rakyat.com)

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini