Biodata Alex Noerdin, Tersangka Rampok Uang Rakyat Proyek Gas Bumi yang Ditahan Kejagung

- 16 September 2021, 21:01 WIB
Ditetapkan tersangka rampok uang rakyat oleh Kejagung, berikut biodata Alex Noerdin.
Ditetapkan tersangka rampok uang rakyat oleh Kejagung, berikut biodata Alex Noerdin. /Foto: Puspenkum Kejagung/beritasubang.com

Kejagung menduga ada tindak pidana rampok uang rakyat pada proses pembelian gas bumi pada selama sembilan tahun, dari 2010 sampai 2019.

Keluar dari ruang pemeriksaan tim penyidik kejaksaan di Jampidsus, Alex Noerdin sudah dalam keadaan diborgol mengenakan rompi warnaa merah muda.

Alex Noerdin dititipkan Kejagung ke Rumah Tahanan (Rutan) Cipinang cabang Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).

Sedangkan MM, ditahan secara terpisah di Rutan Salemba Cabang Kejakgung.

Baca Juga: Pendaftaran Kartu Prakerja Gelombang 21 Telah Dibuka, Daftar di www.prakerja.go.id

Biodata Alex Noerdin

Dikutip PortalBontang.com dari Pikiran Rakyat, Alex Noerdin merupakan mantan Gubernur Sumsel yang menjabat 2 periode, yakni 2008-2013 lalu 2013-2018.

Sebagai seorang Gubernur Sumsel, sosok Alex Noerdin merupakan orang yang cukup terkenal.

Alex Noerdin lahir di Palembang, 9 September 1950. Dirinya merupakan anak ketiga dari tujuh bersaudara.

Baca Juga: Jangan Diforsir, Ini Tips Memulai Olahraga agar Terhindar dari Cedera

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Pikiran Rakyat Cirebon Raya


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x