Kumpulan Doa Menjenguk Orang Sakit Lengkap Arab, Latin, dan Artinya

- 2 Desember 2021, 15:00 WIB
Doa Menjenguk Orang Sakit, Arab, Latih dan Artinya.
Doa Menjenguk Orang Sakit, Arab, Latih dan Artinya. /Pixabay

PORTAL BONTANG – Di dalam Agama Islam, menjenguk orang sakit merupakan suatu keharusan bagi sesama umat manusia.

Menjenguk orang sakit sejatinya adalah mengharapkan kesembuhan untuk orang tersebut.

Oleh sebab itu sebaiknya ketika menjenguk, dianjurkan juga untuk memanjatkan doa kepada Allah, agar orang yang sakit tersebut dapat segera pulih.

Baca Juga: Tips Makan Nasi tapi Tidak Bikin Gemuk Menurut dr. Zaidul Akbar

Beberapa doa di bawah ini bersumber dari Rasulullah SAW saat menjenguk keluarga, atau sahabatnya yang sedang sakit.

Maka untuk meneladani sifat dan kebiasaan Rasulullah, sebagai umat muslim sebaiknya mengikuti apa yang telah ia ajarkan.

Tidak ada ruginya mendoakan orang sakit, sebab hal tersebut juga akan berpahala untuk diri sendiri.

Maka lebih lengkapnya simak kumpulan doa berikut ini yang telah dirangkum PortalBontang.com dari berbagai sumber, dan diharapkan dapat diamalkan ketika menjenguk orang yang sedang sakit.

Baca Juga: Pakar: Varian Omicron Masih Bisa Dideteksi dengan PCR

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x