Sejarah Nuzulul Quran pada 17 Ramadan, Pertemuan yang Hak dan Batil

- 18 April 2022, 09:15 WIB
Ketahui sejarah singkat peristiwa Nuzulul Quran atau malam turunnya Alquran yang jatuh setiap 17 Ramadan.
Ketahui sejarah singkat peristiwa Nuzulul Quran atau malam turunnya Alquran yang jatuh setiap 17 Ramadan. /Pixabay

PORTAL BONTANG - Ketahui sejarah singkat peristiwa Nuzulul Quran atau malam turunnya Alquran yang jatuh setiap 17 Ramadan.

Peristiwa Nuzulul Quran didasarkan pada sejarah terjadinya pertemuan antara yang hak atau benar dan yang batil atau salah.

Sejarah Nuzulul Quran ini diungkap Dekan Fakultas Agama Islam (FAI) Universitas Muhammadiyah Surakarta (UMS), Syamsul Hidayat.

Baca Juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa 16 Ramadhan 1443 H, 18 April 2022 Wilayah Bontang, Samarinda, dan Balikpapan

Baca Juga: Jangan Kebanyakan Nutrisi saat Sahur dan Buka Puasa, Dokter: Picu Penyakit

Diketahui, Ramadan merupakan bulan yang didalamnya diturunkan AlQuran atau Nuzulul Qur’an sebagaimana yang termaktub dalam surah Al Baqarah Ayat 185.

“Bulan Ramadan, bulan yang di dalamnya diturunkan (permulaan) Alquran sebagai petunjuk bagi manusia dan penjelasan-penjelasan mengenai petunjuk itu dan pembeda (antara yang hak dan yang bathil)…” (Qs. Al-Baqarah: 185)

Menurut Syamsul Hidayat dalam Kajian Tarjih yang dilaksanakan pada Selasa 12 April 2022 lalu,, para ulama sepakat bahwa Nuzulul Quran itu terjadi pada 17 Ramadan dengan mengacu pada Qs. Al Anfal Ayat 41.

Baca Juga: Kepala Otorita IKN Sowan ke Gubernur Kaltim, Saling Berbalas Pujian

Halaman:

Editor: M. Zulfikar

Sumber: Muhammadiyah


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

x