Keutamaan Membaca Surah Yasin Tiap Malam, Syekh Ali Jaber: Allah Bantu Segala Kesusahan

- 26 Januari 2022, 11:00 WIB
Ada salah satu keutamaan membaca surah Yasin tiap malam yang disampaikan Syekh Ali Jaber.
Ada salah satu keutamaan membaca surah Yasin tiap malam yang disampaikan Syekh Ali Jaber. /Tangkap layar YouTube.com / Syekh Ali Jaber

PORTAL BONTANG - Ada salah satu keutamaan membaca surah Yasin tiap malam yang disampaikan Syekh Ali Jaber.

Jika membaca surah Yasin tiap malam, kata Syekh Ali Jaber, Allah akan membantu segala kesusahan yang dialami hamba-Nya.

Simak penjelasan Syekh Ali Jaber tentang keutamaan membaca surah Yasin tiap malam.

Baca Juga: Jadwal Acara RCTI Hari Ini 26 Januari 2022, Ada Ikatan Cinta dan Amanah Wali S5

Dikutip PortalBontang.com dari artikel Portal Jember (Pikiran Rakyat Media Network) berjudul "Baca Surah Ini Setiap Malam, Allah Akan Memberi Ilham, Petunjuk Segala Kesusahan Kata Syekh Ali Jaber".

Menurut almarhum, azas dari setiap orang yang berilmu sebenarnya ada Allah SWT yang maha mengetahui.

Kemudian orang-orang yang berkeinginan mendapatkan ilmu disebut dengan muktasab.

Muktasab itu adalah ilmu yang didapat dengan cara mencari, baik bersekolah, ngaji, belajar, baca buku, dan sebagainya.

Baca Juga: Bareskrim Polri Ambil Alih Laporan Kepada Edy Mulyadi

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini