Ternyata Kafein Dapat Mengurangi Berat Badan, Begini Caranya

- 26 Oktober 2021, 08:04 WIB
Ternyata kafein bisa menurunkan berat badan. Begini takarannya yang pas.
Ternyata kafein bisa menurunkan berat badan. Begini takarannya yang pas. /Pixabay.com/

PORTAL BONTANG – Simak artikel ini sampai habis untuk mengetahui cara kafein dapat mengurangi berat badan.

Tahukah anda, lemak yang menumpuk di bagian perut dapat meningkatkan potensi masalah organ dalam hingga darah tinggi.

Ternyata, ada langkah yang cukup mudah untuk kita lakukan dalam mengurangi lemak yang ada di perut kita.

Baca Juga: Gubenur Kaltim Beri Syarat Jika SMA Ingin Gelar PTM

Dikutip PortalBontang.com dari Antara pada Selasa, 26 Oktober 2021, dijelaskan, kafein berdampak pada metabolisme orang-orang yang mengalami obesitas.

Hal tersebut tercantum dalam jurnal American Journal of Clinical Nutrition.

Kafein ini dapat dengan mudah kita temui di sekitar kita, seperti minuman teh dan kopi.

Rupanya, mengkonsumsi kafein dapat mempercepat proses metabolisme dan menurunkan berat badan.

Baca Juga: Update Kasus Covid-19 Bontang 25 Oktober 2021: Nihil Tambahan Positif, 7 Kelurahan Zona Hijau

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Antara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x