Lolos SKD CPNS 2021? Pelajari Muatan Materi SKB Berikut Ini

- 28 Oktober 2021, 10:18 WIB
Siap-siap Ikut SKB, ini materi yang harus disiapkan.
Siap-siap Ikut SKB, ini materi yang harus disiapkan. /Instagram/BKN

Lalu materi apa yang diujikan saat SKB?

Dikutip dari akun Instagram @bkngoidofficial, membagikan apa saja muatan materi yang digunakan dalam SKB, yang diunggah pada 27 Otober 2021.

Sebelum mencari materi apa saja yang akan diujikan, peserta CPNS harus mengetahui dulu jabatan yang dilamar, apakah jabatan fungsional atau jabatan pelaksana.

Baca Juga: Vaksin Anak Usia 5-11 Tahun Masih Uji Klinis, Kapan Bisa Disuntikkan?

“Materi SKB untuk Jabatan Fungsional disusun oleh instansi pembina Jabatan Fungsional. Materi SKB untuk Jabatan pelaksana yang bersifat teknis dapat menggunakan SKB yang sesuai atau masih satu rumpun dengan Jabatan Fungsional terkait. Contoh: Jabatan Pengolah Bahan Informasi dan Publikasi bisa mempelajari materi jabatan Pranata Humas,” unggah BKN pada akun Instagramnya @bkngoidofficial.

Selain materi SKB dengan sistem Computer Assisted Test (CAT) yang diselenggarakan oleh BKN, materi SKB juga bisa berupa:

1. Psikotest

2. Tes potensi akademik

Baca Juga: 225 Peserta CASN Terancam Diskualifikasi, Kecurangan Tersebar di 9 Titik

3. Tes kemampuan bahasa asing

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini