Baca Surat Ini, Allah akan Bangunkan Rumah di Surga Kata Syekh Ali Jaber

- 8 November 2021, 09:52 WIB
Syekh Ali Jaber menerangkan keutamaan satu surat dalam Alquran yang membuat pembacanya mendapat surga dan rumah di dalamnya.
Syekh Ali Jaber menerangkan keutamaan satu surat dalam Alquran yang membuat pembacanya mendapat surga dan rumah di dalamnya. /Tangkapan layar youtube.com / Syekh Ali Jaber.

PORTAL BONTANG – Ada satu surat dalam Alquran yang salah satu keutamaannya adalah dibangunkan rumah di surga oleh Allah SWT.

Simak artikel ini sampai habis untuk mengetahui surat yang dimaksud oleh Syekh Ali Jaber dan bagaimana mengamalkannya. 

Kata ulama kelahiran Madinah, Arab Saudi ini, keutamaan seseorang yang membacakan surat ini akan terjamin surga dan mendapatkan rumah di dalamnya.

Baca Juga: Jadwal SKB CPNS Bontang dan Pengumuman Seleksi PPPK Non Guru

Dikutip PortalBontang.com dari kanal YouTube mysharech pada Senin, 8 November 2021, Syekh Ali Jaber menerangkan tentang keutamaan membaca surat agung itu.

Dalam sebuah riwayat, terdapat seorang imam di salah satu masjid yang letaknya tidak satu wilayah dengan rumah Nabi Muhammad SAW.

Imam itu ketika sholat membacakan Surat Al Ikhlas, sehingga makmumnya merasa ada yang janggal.

Bahkan, ketika selesai membacakan surat yang lain, tetap diakhiri dengan Al Ikhlas sehingga menjadi dua surat setelah Al Fatihah.

Baca Juga: Waspada Banjir dan Longsor, La Nina Datang di Puncak Musim Hujan

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: YouTube mysharech


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah