Fakta dan Data Kecelakaan Maut di Balikpapan

- 21 Januari 2022, 09:15 WIB
Suasana di simpang Rapak, Balikpapan usai kecelakaan.
Suasana di simpang Rapak, Balikpapan usai kecelakaan. /

2. Identitas Sopir Diketahui
Dari rilis Dirlantas Polda Kaltim, sopir tersebut diketahui berinisal MA (47). Ia merupakan warga Telaga Sari, Balikpapan.

3. Kronologi
Truk dengan nomor kendaraan KT 8534 AJ berangkat dari Karang Joang, Balikpapan Utara dengan membawa muatan kapur pembersih air seberat 20 ton.

Muatan tersebut rencananya akan diantar ke Kampung Baru, Balikpapan Selatan.

Sesampainya di kilometer 0,5, sopir sudah mengurangi persneling dari 4 ke 3. Namun saat di depan Bank Mandiri, rem sudah tidak berfungsi atau blong dan menabrak sejumlah kendaraan yang ada di traffic light.

Baca Juga: Khutbah Jumat 21 Januari 2022: Vaksinasi Ikhtiar Sehat Umat Muslim

Seingat sopir, kendaraan pertama yang ditabrak adalah motor.

4. Jumlah Korban
Dari pendataan sementara, 5 korban dinyatakan meninggal dunia, dan 4 orang luka berat.

Sementara luka ringan masih dilakukan pendataan. ***

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Polda Kaltim


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini