WhatsApp Disadap, Begini Cara Mengatasinya

- 7 Desember 2021, 13:28 WIB
Cara mengetahui dan mengatasi WhatsApp yang disadap.
Cara mengetahui dan mengatasi WhatsApp yang disadap. /pixabay/

Beberapa tanda-tanda ini perlu diperhatikan, sehingga Anda bisa mengetahui apakah akun WhatsApp telah disadap atau tidak.

Simak cara mengetahui dan mengatasi WA disadap, dikutip PortalBontang.com dari channel youtube Ilmu IT id yang diunggah pada 26 April 2021.

1. Buka WhatsApp;
2. Selelah membuka, pilih titik 3 di pojok kanan atas;
3. Pilih WhatsApp Web;
4. Cek perangkat yang terhubung, jika ada perangkat yang tidak dikenali sebaiknya segera keluar dengan pilih logout atau pilih keluar;
5. Pastikan selalu memantau, jangan sampai ada perangkat yang masuk kalian tidak ketahui;
6. Selesai.

Silakan dan semoga bermanfaat. ***

Halaman:

Editor: Rian Gunawan

Sumber: Youtube Ilmu IT id


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah