Sejarah dan Isi Teks Sumpah Pemuda, Lengkap dengan Twibbon untuk Milenial

- 28 Oktober 2021, 06:00 WIB
Sejarah dan teks Sumpah Pemuda, lengkap dengan Twibbon untuk memeriahkannya.
Sejarah dan teks Sumpah Pemuda, lengkap dengan Twibbon untuk memeriahkannya. /Freepik/

PORTAL BONTANG - Hari ini, 28 Oktober 2021 diperingati sebagai Hari Sumpah Pemuda.

Sudah umum diketahui, pada awal peristiwa Sumpah Pemuda, seluruh pemuda dari berbagai suku dan daerah di Indonesia berkumpul bersama bersumpah untuk Indonesia.

Untuk lebih memaknai peringatan Hari Sumpah Pemuda setiap 28 Oktober ini, perlu mengetahui sejarah dan isi teks Sumpah Pemuda.

Baca Juga: Vaksin Anak Usia 5-11 Tahun Masih Uji Klinis, Kapan Bisa Disuntikkan?

Sejarah

Dikutip PortalBontang.com dari Desk Jabar (Pikiran Rakyat Media Network), Sumpah Pemuda lahir dari Kongres Pemuda yang diinisiasi Perhimpunan Pelajar-Pelajar Indonesia (PPPI).

PPPI adalah organisasi pemuda yang memiliki anggota pelajar dari seluruh indonesia.

Kemudian PPPI berinisiatif melaksanakan kongres pemuda di tiga gedung yang berbeda dan dibagi dalam tiga kali rapat.

Baca Juga: 225 Peserta CASN Terancam Diskualifikasi, Kecurangan Tersebar di 9 Titik

Halaman:

Editor: Muhammad ZA

Sumber: Pikiran Rakyat Desk Jabar Kemendikbud Ristek


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x